Asuhan Keperawatan Sirkulasi : Perfusi Perifer Tidak Efektid Pada Tn. S Dengan Gangguan Diabetes Melitus di Ruang Shasta I di Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Bekasi 2021

Universitas Medika Suherman

Asuhan Keperawatan Sirkulasi : Perfusi Perifer Tidak Efektid Pada Tn. S Dengan Gangguan Diabetes Melitus di Ruang Shasta I di Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Bekasi 2021

Perlihat publikasi penuh

Title: Asuhan Keperawatan Sirkulasi : Perfusi Perifer Tidak Efektid Pada Tn. S Dengan Gangguan Diabetes Melitus di Ruang Shasta I di Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Bekasi 2021
Author: Ismawati; Syaefunnuril Anwar Huda
Abstract: Diabetes melitus yaitu sekelompok kelainan heterogen yang ditandai adanya kenaikan kadar glukosa dalam darah atau di sebut hiperglikemia. Tujuan penelitian ini untuk menggali dan mempelajari Asuhan Keperawatan yang telah dilakukan. Metode penelitian ini menggunakan metode studi kasus, wawancara dan observasi serta sampel yang digunakan yaitu salah satu klien yang mengalami Diabetes Melitus dengan Perfusi Perifer Tidak Efektif. Hasil studi kasus menurut pengkajian ditemukan keluhan klien yaitu sering merasa lelah saat melakukan aktivitas terkadang pusing, jika berjalan terlalu lama merasa kelelahan kaki selebelah kanan tertusuk paku dan tidak kunjung sembuh, sering merasa kesemutan. Diagnosa prioritas yaitu perfusi perifer tidak efektif berhubungan dengan hiperglikemia dengan intervensi Monitor tanda-tanda vital, Evaluasi nadi perifer dan edema, ubah posisi pasien setiap 2 jam, dengan implementasi yang sesuai. Evaluasi pada klien mengatakan sudah tidak merasa pusing dan sudah tidak ada keluhan. Kesimpulan studi kasus ini klien suda tidak pusing dan merasa lelah lagi saat melakukan aktivitas. Saran dalam menjalankan praktek dapat menguasai mengenai konsep dasar materi
URI:
https://drive.google.com/uc?export=view&id=12hf38gCId2RLs9uAuhzBSKEHO2c-D3w6
Date: 2022-02-16


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

Publikasi ini ada di koleksi berikut

Perlihat publikasi penuh

Cari Publikasi


Advanced Search

Lihat

Akunku