Gambaran Kejadian ISPA Pada Balita di Wilayah Puskesmas Mekar Mukti Cikarang Barat Tahun 2020

Universitas Medika Suherman

Gambaran Kejadian ISPA Pada Balita di Wilayah Puskesmas Mekar Mukti Cikarang Barat Tahun 2020

Perlihatkan publikasi sederhana

dc.contributor.author Neneng Julianti
dc.contributor.author Wahyuni Dewi Martina
dc.date.accessioned 2022-09-23T01:45:48Z
dc.date.available 2022-09-23T01:45:48Z
dc.date.copyright
dc.date.issued 2022-02-16
dc.identifier.isbn NIM: 0102181003
dc.identifier.isbn
dc.identifier.issn
dc.identifier.uri
dc.identifier.uri https://drive.usercontent.google.com/download?id=1qAMfh8qrWFzwHn8FSvfDoPHN3qdKw-Gu&export=view
dc.description.abstract Infeksi Saluran Pernafasan Akut (ISPA) sebagai salah satu penyebab kematian utama pada bayi dan balita, diperkirakan 15 juta anak balita di dunia meninggal setiap tahun. Riskesdas 2018 kejadian ISPA pada satu bulan terakhir adalah 25,5% dengan prevalensi tertinggi terjadi pada usia balita yaitu 35%. Dan menurut SDKI 2017 prevalensi ISPA tertinggi pada anak umur 2435 bulan yaitu sebanyak 14%. Berdasar hasil survey, di Propinsi Jawa Barat terdapat 28,4% kasus ISPA balita, dan untuk kabupaten Bekasi terdapat sebanyak 35,0% kasus dengan gejala ISPA. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran ISPA pada balita di wilayah kerja Puskesmas Mekarmukti Tahun 2020. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian yang bersifat analitik yaitu penelitian yang dilakukan dengan tujuan utama untuk membuat gambaran atau deskriptif tentang suatu keadaan secara objek yang dilakukan untuk melihat gambaran pengetahuan. Populasinya seluruh balita yang diperiksa di Poli Anak Puskesmas Mekarmukti Tahun 2020 sebanyak 461 orang. Sampel yang diteliti adalah balita yang berobat di Poli Anak sebanyak 82 orang. Instrumen penelitian menggunakan wawancara dan data sekunder. Analisis data univariat menggunakan presentase. Hasil penelitian univariat menunjukan 82 responden yang dinyatakan berdiagnosa ISPA 17 orang (21%). Sedangkan responden yang tidak didiagnosa ISPA ada 65 orang (79%). Kesimpulan dari hasil penelitian masih banyaknya angka kesakitan ISPA pada balita di Puskesmas Mekarmukti dikarenakan Puskesmas Mekarmukti merupakan daerah industri.
dc.format Text
dc.language Indonesia
dc.publisher Universitas Medika Suherman
dc.subject.ddc UMS.B01.005
dc.subject.ddc UMS.B01.005
dc.title Gambaran Kejadian ISPA Pada Balita di Wilayah Puskesmas Mekar Mukti Cikarang Barat Tahun 2020
dc.type Skripsi


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

Publikasi ini ada di koleksi berikut

Perlihatkan publikasi sederhana

Cari Publikasi


Advanced Search

Lihat

Akunku