Analisis Faktor-faktor yang Berhubungan Dengan Kesiapan Wanita Premenopause Menjelang Menopuase di Desa Cibarusah Jaya Tahun 2023

Universitas Medika Suherman

Analisis Faktor-faktor yang Berhubungan Dengan Kesiapan Wanita Premenopause Menjelang Menopuase di Desa Cibarusah Jaya Tahun 2023

Perlihatkan publikasi sederhana

dc.contributor.author Nurul Sya’bin
dc.contributor.author Salma Junia Matessa
dc.date.accessioned 2023-09-20T02:13:32Z
dc.date.available 2023-09-20T02:13:32Z
dc.date.copyright
dc.date.issued 2023-09-20
dc.identifier.isbn NIM: 020619045
dc.identifier.isbn
dc.identifier.issn
dc.identifier.uri
dc.identifier.uri https://drive.google.com/uc?export=view&id=1nqDsziQsX_VjYAAols-Cj0t6hZeU8nBg
dc.identifier.uri https://repository.medikasuherman.ac.id/xmlui/handle/123456789/5445
dc.description.abstract Menopause adalah suatu tahap akhir dari proses biologis yang dialami oleh wanita seperti produksi hormon seks wanita yaitu estrogen dan progesteron dari indung telur. Menurut Kemenkes pada tahun 2018, jumlah keseluruhan wanita usia pramenopause usia 40-49 tahun di Indonesia sebanyak 17.894.421. Pada masa premenopause akan sering menimbulkan gejala yang mengganggu aktivitas yaitu, panas di wajah, berkeringat pada malam hari, kekeringan vagina, penurunan daya ingat, insomnia, depresi, mudah lelah, penurunan libido, dan rasa sakit ketika berhubungan seksual. Dampak premenopause yang sering terjadi di masyarakat ialah kecemasan, takut, ingatannya menurun, sulit konsentrasi, lekas marah, gugup, mudah tersinggung, merasa tidak berguna, stress bahkan menyebabkan depresi yang berlanjut sampai terjadinya gangguan jiwa. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan kesiapan wanita premenopause dalam menjelang menopause di desa Cibarusah Jaya. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini wanita premenopause di Desa Cibarusah Jaya. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik random sampling dengan jumlah sampel 96 responden. Analisis data yang digunakan chi square. Hasil uji statistik bivariat dengan menggunakan uji chi square menunjukan bahwa pengetahuan (p-value=0,010) OR 3,389, pendidikan (p-value=0,012) OR 4,138, dan sosial ekonomi (p-value=0,009) OR 3,588. Kesimpulan dari penelitian ini adalah ada hubungan antara pengetahuan, pendidikan, dan sosial ekonomi dengan kesiapan dalam menghadapi menopause di Desa Cibarusah Jaya.
dc.format Text
dc.language Indonesia
dc.publisher Universitas Medika Suherman
dc.subject.ddc UMS.BDN02.02
dc.subject.ddc UMS.BDN02.02
dc.title Analisis Faktor-faktor yang Berhubungan Dengan Kesiapan Wanita Premenopause Menjelang Menopuase di Desa Cibarusah Jaya Tahun 2023
dc.type Skripsi


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

Publikasi ini ada di koleksi berikut

Perlihatkan publikasi sederhana

Cari Publikasi


Advanced Search

Lihat

Akunku