Efektifitas Latihan Range of Motion Dengan Penambahan Bola Karet Terhadap Peningkatan Fungsi Menggenggam Pada Pasien Stroke di Rumah Sakit Izza Karawang Tahun 2024

Universitas Medika Suherman

Efektifitas Latihan Range of Motion Dengan Penambahan Bola Karet Terhadap Peningkatan Fungsi Menggenggam Pada Pasien Stroke di Rumah Sakit Izza Karawang Tahun 2024

Perlihatkan publikasi sederhana

dc.contributor.author Eva Yulia Dini
dc.contributor.author Luluk Maulina
dc.date.accessioned 2024-06-11T07:23:48Z
dc.date.available 2024-06-11T07:23:48Z
dc.date.copyright
dc.date.issued 2024-06-11
dc.identifier.isbn NIM: 222090011
dc.identifier.isbn
dc.identifier.issn
dc.identifier.uri
dc.identifier.uri https://repository.medikasuherman.ac.id/xmlui/handle/123456789/5943
dc.description.abstract Stroke adalah suatu kondisi yang menyebabkan pecahnya pembuluh darah otak dengan gejala seperti kesulitan berjalan, kehilangan keseimbangan dan kekuatan otot menurun. Salah satu peran fisioterapi pada kasus Stroke yaitu mengembalikan fungsional tubuh pasien dengan terapi latihan. Desain penelitian ini menggunakan quasi eksperimen dengan two group pre-post test. Dengan sampel berjumlah 20 orang yang terbagi menjadi dua, yakni kelompok perlakuan 1 dan kelompok perlakuan 2. Penelitian dilaksanakan selama 4 minggu di Rumah Sakit Izza Karawang yang terdiri dari satu kali pre test, dengan pertemuan 2 kali seminggu dengan durasi 20-30 menit dan satu kali post test. Instrument yang digunakan adalah sollerman hand functional test. Hasil :Uji normalitas menggunakan Saphiro Wilk test menghasilkan nilai signifikansi p>0.05. Dari hasil uji paired test kedua kelompok di dapatkan nilai signifikan dengan nilai p=0,000 (p<0,05). Selisih persentase pre test dan post test pada kelompok perlakuan 1 sebesar 22,6 dan pada kelompok perlakuan 2 sebesar 14,9. Kesimpulan: Intervensi latihan range of motion dengan penambahan bola karet dan latihan range of motion dapat mempengaruhi kemampuan fungsional menggenggam. Dengan hasil lebih efektif pada intervensi latihan range of motion dengan penambahan bola karet dalam meningkatkan kemampuan fungsional menggenggam pasien dengan stroke.
dc.format Text
dc.language Indonesia
dc.publisher Universitas Medika Suherman
dc.subject.ddc UMS.FIS02.01
dc.subject.ddc UMS.FIS02.01
dc.title Efektifitas Latihan Range of Motion Dengan Penambahan Bola Karet Terhadap Peningkatan Fungsi Menggenggam Pada Pasien Stroke di Rumah Sakit Izza Karawang Tahun 2024
dc.type Skripsi


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

Publikasi ini ada di koleksi berikut

Perlihatkan publikasi sederhana

Cari Publikasi


Advanced Search

Lihat

Akunku